Metropolitan

Jelang Lebaran, Harga Bawang Merah, Bawang Putih dan Daging Sapi Masih Relatif Tinggi 

Beberapa komoditas mengalami kenaikan harga yang cukup tinggi dan rawan kelangkaan selama Ramadan 2022. Dewan Pimpinan Pusat Ikatan Pedagang Pasar Indonesia (IKAPPI) menyoroti beberapa komoditas tersebut. Wasekjend Penguatan Pangan & Distribusi Pangan, Abdul Sutri Atmojati mengatakan pihaknya melihatminyakgorengmemiliki banyak faktor pendukung sehingga harganya masih diatas harga eceran tertinggi (HET). "Minyak goreng, minyak goreng curah kami […]